Manajemen Operasi telah mengalami perubahan yang cukup dratis sejalan dengan perkembangan Tehnologi yang sangat cepat. Keadaan ini menuntut kegiatan operasi harus memperhatikan prinsip efisiensi dan keinginan konsumen sebagai pemakai barang dan jasa. Manajemen operasi tidak saja sebagai alat untuk mengendalikan namun merupakan suatu yang membentuk sistem, sehingga kegiatannya akan berkesinambungan secara total. Unsur-unsur yang ada dalam menajemen operasi akan meliputi: input- proses transpormasi- out put- proses – out come dan feedback information maupun lingkungan yang melingkupi. Dalam Matakuliah Manajemen Operasi 1 akan di bahas:
1.Pengertian Manajemen Operasi
2.Strategi Operasi
3.Seleksi dan Desain Produk
4.Peramalan
5.Perencanaan Kapasitas
6.Perencanaan Lokasi
7.Proses Produksi
8. Perencanaan Fasilitas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar